Beranda Karikatur Kuliah Luring Kembali, Prokes Setengah Hati?

Kuliah Luring Kembali, Prokes Setengah Hati?

BERBAGI
Sejak tanggal 17 Januari 2022, USK kembali melaksanakan kuliah secara tatap muka dengan tetap mematuhi protokol kesehatan. Namun, pada pelaksanaannya masih banyak terlihat mahasiswa dan dosen yang tidak mematuhi protokol kesehatan ketika sedang melaksanakan pembelajaran tatap muka seperti menjaga jarak dan memakai masker. Pelanggaran mengenai prokes ini sampai saat ini masih belum mendapat tindakan tegas dari pihak kampus dan hanya berbentuk himbauan himbauan saja. (Wendi Amiria/DETaK)