Beranda Headline USK Sabet Gelar PTN Terbaik se-Sumatera HeadlineKarikatur USK Sabet Gelar PTN Terbaik se-Sumatera 9 April 2021 BERBAGI Facebook Twitter Universitas Syiah Kuala (USK) resmi meraih gelar sebagai Perguruan Tinggi Negeri (PTN) terbaik se-Sumatera versi Webometrics dari yang sebelumnya dipegang oleh Universitas Andalas (Unand) Padang, Sumatera Barat. Diharapkan dengan adanya prestasi ini USK dapat menjadi PTN yang semakin berkualitas. (Wendi Amiria/DETaK)